Pendekatan Model Pembelajaran Berbasis Portofolio dalam Meningkatkan Tanggung Jawab Belajar Mahasiswa di Sekolah Tinggi Teologi

Sarah Andrianti

Abstract


Abstract. This research aimed to describe Portfolio-Based Instruction (PBI) in improving student learning responsibility at Theological Seminary. This research used qualitative and literature study technic. This research brought about the conclusion when PBI applied by consider the compatibility of study materials and purposes of learning than PBI can improves student learning responsibility at Theological Seminary.

Abstrak. Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan pendekatan model pembelajaran berbasis portofolio (MPBP) dalam meningkatkan tanggung jawab belajar mahasiswa di Sekolah Tinggi Teologi (STT). Penelitian menggunakan jenis kualitatif yang bersifat studi pustaka (library research). Penelitian ini menghasikan kesimpulan apabila MPBP diterapkan dengan mempertimbangkan kecocokan materi kuliah dan tujuan perkuliahan, maka dapat meningkatkan tanggung jawab belajar mahasiswa di Sekolah Tinggi Teologi.


Keywords


Learning model; Portfolio; Learning responsibility; Theological Seminary; Model pembelajaran; Portofolio; Tanggung jawab belajar; Sekolah Tinggi Teologi

Full Text:

PDF

References


Andrianti, Sarah. “PENDEKATAN PEMBELAJARAN BERPUSAT PADA SISWA DALAM PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN SEBAGAI IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013.” Jurnal Antusias 3, no. 5 (June 1, 2014): 86–102. Accessed April 15, 2019. http://sttintheos.ac.id/e-journal/index.php/antusias/article/view/14.

Birgin, Osman, and Baki Adnan. “The Use of Portfolio to Assess Student’s Performance.” Journal of Turkish Science Education 4, no. 2 (2007). http://www.tused.org/internet/tused/sayilar/defaultarchive.asp?islem=detaylar&id=111.

Djamarah, Syaiful Bahri. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Rineka Cipta, 2013.

Fajar, Arnie. Portofolio Dalam Pelajaran IPS. Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2002.

Hadi, Sutrisno. Statistik II. Jakarta: Rineka Cipta, 1995.

Hastuti, Ruwi. “KESIAPAN SEKOLAH TINGGI TEOLOGI MENGHADAPI KURIKULUM 2013.” Jurnal Antusias 3, no. 5 (June 1, 2014): 103–116. Accessed April 15, 2019. http://sttintheos.ac.id/e-journal/index.php/antusias/article/view/15.

Karimah, Isyatul, Wahyu Sakti Gunawan Irianto, and I Made Wirawan. “PENERAPAN PENILAIAN PORTOFOLIO PEMBELAJARAN GURU SMKN DI KELAS X PADA MATA PELAJARAN PEMROGRAMAN WEB.” Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan 2, no. 11 (November 1, 2017): 1482–1488. Accessed April 14, 2019. http://journal.um.ac.id/index.php/jptpp/article/view/10178.

Madyarini, Dyan Desi, and Abdul Gafur. “KOMPARASI MODEL PEMBELAJARAN PORTOFOLIO DAN PBL TERHADAP HASIL BELAJAR IPS DI SMPN KECAMATAN SEWON.” Harmoni Sosial: Jurnal Pendidikan IPS 2, no. 2 (September 30, 2015): 126–134. Accessed April 14, 2019. https://journal.uny.ac.id/index.php/hsjpi/article/view/7664.

Marno. “Optimalisasi Media Pembelajaran Melalui Teknik Problem Based Instruction Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Kelas XI SMA Negeri 1 Surakarta Tahun 2016/2017.” Jurnal Pendidikan Konvergensi 20, no. 67 (2017).

Mokhtaria, Lahmer. “The Use Of Portfolio As An Assessment Tool” 4, no. 07 (2015): 170–172.

Murdiono, Mukhamad. Strategi Pembelajaran Kewarganegaraan Berbasis Fortofolio, 2012.

Noeng, Muhadjir. Metodologi Penelitian Kualitatif. Yogyakarta: Rake Sarasin, 1998.

Rey, Kevin Tonny. “RANCANG BANGUN FILSAFAT PENDIDIKAN KRISTEN YANG BERCIRIKAN INJILI-PENTAKOSTA: SEBUAH KAJIANAKSIOLOGIS PENTAKOSTALISME.” Jurnal Antusias 2, no. 2 (September 1, 2012): 62–83. Accessed April 15, 2019. http://sttintheos.ac.id/e-journal/index.php/antusias/article/view/34.

Rohani, Rohani, and Tri Indah Kesumawati. “Pengaruh Pembelajaran Berbasis Portofolio Dan Kemampuan Awal Terhadap Hasil Belajar Mahasiswa Prodi PIAUD.” AL-ATHFAL : JURNAL PENDIDIKAN ANAK 4, no. 2 (December 31, 2018): 187–198. Accessed April 14, 2019. http://ejournal.uin-suka.ac.id/tarbiyah/index.php/alathfal/article/view/42-06.

Setiadi, Elly M. Ilmu Sosial Dan Budaya Dasar. Jakarta: Kencana, 2006.

Sugiyono. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan Research & Defelopment. Bandung: Alfabeta, 2013.

Supriadi, Acep. Kemampuan Guru Memanfaatkan Asesmen Portofolio Dalam Meningkatkan Mutu Belajar Pendidikan IPS Di Sekolah Dasar. Bandung: UPI, 1997.

Taniredja, Tukiran. Model-Model Pembelajaran Inovatif Dan Efektif. Bandung: Alfabeta, 2017.

Trianto. Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progresif. Jakarta: Kencana Prenada Media Group, 2010.

Warsita, Bambang. Teknologi Pembelajaran: Landasan & Aplikasinya. Jakarta: Rineka Cipta, 2008.

Zed, Mestika. Metode Penelitian Kepustakaan. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia, 2004.

Zuchdi, Darmiyati. Pendidikan Karakter: Konsep Dasar Dan Implementasi Di Perguruan Tinggi. Yogyakarta: UNY Press, 2013.

Panduan Kurikulum Stratum Satu (S1) Prodi Pendidikan Agama Kristen Sekolah Tinggi Teologi Dan Sekolah Tinggi Agama Kristen Di Indonesia. Jakarta: Direktorat Jenderal Bimbingan Mayarakat Kristen, 2011.




DOI: https://doi.org/10.30648/dun.v3i2.188

Article Metrics

Abstract view : 1523 times
PDF - 1250 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 DUNAMIS: Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristiani

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Jurnal Dunamis telah terdaftar pada situs:

View My Stats

Online ISSN : 2541-3945

Printed ISSN : 2541-3937

Copyright © Jurnal Dunamis 2016. All Rights Reserved.